Ini 5 Peraturan Baru FIFA yang Menuai Perdebatan, Simak Selengkapnya...
Senin, 19 Juli 2021 – 17:21 WIB
Tak ada lagi pemain yang menggunakan tangan untuk melakukan lemparan ke dalam.
Hukuman Lima Menit untuk Kartu Kuning
Kemudian FIFA juga berencana merubah peraturan di mana setiap penerima kartu kuning dalam pertandingan harus keluar lapangan selama lima menit. Setelah lima menit berlalu, pemain tersebut diperbolehkan kembali masuk ke dalam lapangan.
Hal ini tentu berbeda dengan apa yang biasa terjadi saat ini. Di mana penerima kartu kuning biasanya menjadi peringatan supaya pemain tidak terkena kartu merah dan masih diperbolehkan bermain. (mundodeportivo/mcr16/jpnn)
Federasi sepak bola dunia alias FIFA berencana mengganti sejumlah peraturan baru dalam sepak bola.
Redaktur & Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Haaland Puji Guardiola: Dia Manager Terbaik di Dunia
- Darmizal Apresiasi Langkah Erick Thohir Mentransformasi Sepak Bola Nasional
- British School Jakarta dan SDN Pondok Jagung 02 Tumbangkan Juara
- Dukung Pertumbuhan Komunitas Lokal, SnackVideo Akan Bantu Sediakan Sarana Olahraga
- Kekuatan Merata, Ini 8 Tim Regional Surabaya & Solo yang Lolos Grand Finale Meet the World With SKF
- Hampir 2 Tahun Pimpin PSSI, Erick Thohir Sukses Bikin 94% Publik Happy