Ini 5 Rekomendasi Game Mengajarkan Keterampilan Bisnis yang Bisa Kamu Mainkan
Kamis, 20 April 2023 – 11:52 WIB
Youtubers Life sudah dirilis sejak 2016 lalu.
Kamu bisa mengunduh game bisnis ini di App Store, Google Play Store, dan Steam.
2. Virtonomics
Virtonomics adalah game bisnis simulator yang meliputi entrepreneur, mafia manager, dan Tycoon.
Jadi, kamu diharuskan membangun bisnis yang kompetitif.
Kemudian, kamu bisa bekerja di berbagai industri, mulai dari ritel, keuangan, manufaktur, hingga pemasaran.
Game mengajarkan keterampilan bisnis yang sudah hadir sejak 2006 ini bisa kamu unduh di Google Play Store.
3. Tiny Tower
Game mengajarkan keterampilan bisnis ini wajib kamu coba. Selain hiburan, kamu juga bisa melatih kemampuan untuk berbisnis. Apa saja? Cek infonya di sini!
BERITA TERKAIT
- ICEBM Untar 2024 jadi Sarana Percepatan Pencapaian SDGs untuk Semua Sektor
- Makin Mudah Bangun Loyalitas Pelanggan dengan OCA
- Fokus Berkelanjutan, LPKR Libatkan Lini Bisnis Kelola Sampah dan Limbah
- Grant Thornton Indonesia Ungkap Peran Vital Perusahaan Mid-Market
- Jasaraharja Putera Tingkatkan Kesiapsiagaan lewat Simulasi Gempa Bumi
- Bikin Bisnis Wedding Organizer, Angela Tee Menawarkan Konsep Pernikahan ala Artis