Ini 7 Cara Membuat Dekorasi Kamar yang Nyaman Selama WFH

Ini 7 Cara Membuat Dekorasi Kamar yang Nyaman Selama WFH
Ilustrasi bekerja dari rumah atau work from home. Foto: dok Wifi Republic

Kebiasaan buruk yang seringkali jadi penyebab kamar selalu berantakan dan sumpek adalah sering menaruh barang-barang di atas kasur.

Terutama untuk kasur yang ukurannya besar (queen atau king), jangan sampai menaruh barang-barang seperti baju kotor, laptop, atau buku padahal sudah ada kabinet dan lemari untuk menyimpannya.

Nah, untuk itu mulailah menghilangkan kebiasaan buruk ini dengan membiasakan mengembalikan barang ke tempatnya semula.

Bekerja sambil duduk di meja kerja, taruh baju kotor di keranjang baju kotor, atau mengembalikan barang-barang ke rak atau lemari.

Kebiasaan sederhana ini bisa sangat berpengaruh untuk kerapian kamar tidur Anda selanjutnya.

 

3. Keranjang Baju Kotor dan Tempat Sampah

Jika memang Anda merasa malas untuk menaruh baju kotor atau sampah di luar kamar, maka letakkan tempat sampah dan keranjang baju kotor di dalam kamar.

Sebagai pusat aktivitas setiap harinya, kamar yang berantakan dan membuat tidak nyaman bisa jadi masalah untuk penghuninya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News