Ini 8 Pekerjaan Rumah SBY di Sumatera
Kamis, 21 Maret 2013 – 08:30 WIB

Ini 8 Pekerjaan Rumah SBY di Sumatera
Lalu, perekonomian Sumatera merupakan terbesar kedua di Indonesia dengan kontribusi sebesar 23,77 persen dalam bentuk produk domestic bruto (PDB) Indonesia tahun 2012. Terakhir, kondisi faktual sarana infrastruktur pendukung pembangunan di Sumatera juga jadi pertimbangan.
Delapan poin kesepakatan ini menurut Menteri Kehutanan Zulkifli Hasan akan langsung disampaikan ke Presiden SBY. ’’Ya tadi (kemarin) ada hasil yang sudah di tanda tangani dan tentu akan segera kita serahkan ke Bapak Presiden tentang apa-apa yang jadi tuntutan,’’ tuturnya usai memimpin rakor MP3EI didampingi Gubernur Lampung Sjachroedin ZP.
Menteri asal Lampung ini menjelaskan, posisi pembangunan infrastruktur seperti JSS adalah sangat strategis. ’’JSS agar jadi legacy, mudah-mudahan sebelum 2014 sudah di groundbreaking. Lalu, jalan highway high grade Sumatera mulai Lampung sampai Aceh. Lalu juga rel kereta api,’’ urainya.
Ia juga menuturkan, Badan usha Milik Negara (BUMN) akan lebih dilibatkan untuk memercepat usaha pembangunan infrastruktur Sumatera. Salah satunya dengan menggandeng PT. Hutama Karya untuk mengerjakan jalan tol Sumatera. ’’Jadi jalan tol Lampung sudah ditugaskan ke BUMN,’’ katanya.
BANDARLAMPUNG - Rapat Koordinasi (Rakor) Gubernur se-Sumatera dan Rakor Masterplan Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia (MP3EI)
BERITA TERKAIT
- Senin Besok, Tol Junction Palembang Ramp 2 dan 3 Beroperasi, Sebegini Tarifnya
- Razia Gabungan di Rutan Pekanbaru, Ratusan Barang Terlarang Ditemukan
- Loyal demi Negeri, Misbakhun Batal Ikut Maraton di AS
- Sekjen Relawan Muda Prabowo Gibran Apresiasi Dasco Bersilaturahmi dengan Sejumlah Tokoh
- Ikhtiar Polisi Atasi Kemacetan Truk Peti Kemas di Pelabuhan Tanjung Priok
- BPKH Distribusikan 152,4 Juta SAR untuk Living Cost Jemaah Haji 2025