Ini 8 Titik Keberangkatan Buruh dari Bekasi
Senin, 01 Mei 2017 – 04:39 WIB
4. Depan PT Sufocindo, Cikarang Barat.
Sebanyak 150 bruh GSPB pimpinan Cecep jumlah massa 150 orang, berangkat menggunakan dua unit bus. Sebanyak 150 orang buruh FSPMI juga akan berangkat menggunakan dua bus besar dari lokasi yang sama.
Sebanyak 80 buruh SPN juga akan berangkat dari PT Sufocindo dengan satu bus dan dua mobil pribadi.
5. Depan PT Topas, Tarumajaya.
Buruh SBSI memberangkatkan sekira 50 orang menggunakan satu bus medium dan satu mobil pribadi.
6. Depan PT Kaheo Citro Garmen dan PT Koho, Tambun Utara.
Dua unit bus akan memberangkatkan sekira 150 buruh SPN pimpinan Asep dan Noor.
7. Depan PT Mekar Armada, Tambun Selatan.
Hari ini ribuan buruh dari seluruh Indonesia, termasuk Bekasi akan berunjuk rasa di Jakarta dalam memperingati Hari Buruh Internasional atau May
BERITA TERKAIT
- Terima Putusan MK, Partai Buruh Dukung Program Prabowo-Gibran
- Lestari Moerdijat: Peringatan Hari Buruh jadi Momentum Komitmen Tuntaskan RUU PPRT
- Bebaskan Karyawan dari Jeratan Pinjol, Aplikasi Ayo Kasbon Bisa jadi Solusi
- Banyak Pekerja Start-Up yang Belum Tahu Haknya Sebagai Buruh
- Dunia Hari Ini: Ratusan Ribu Buruh Indonesia Turun ke Jalan Rayakan May Day
- Peringati Hari Buruh, Menaker Ida Luncurkan Kepmen Dukung Hubungan Industrial yang Harmonis