Ini Alasan Kartika Satya Rajin Berbagi Informasi Seputar CPNS PPPK di YouTube
Senin, 17 April 2023 – 13:25 WIB

Kartika Satya mengungkap alasannya rajin berbagi ilmu dan informasi seputar CPNS PPPK di YouTube. Foto: dok. pribadi
Alumnus AKPER DEPKES Medan dan STIKes Deli Husada Delitua ini kerap membantu pejuang CPNS dan PPPK hingga sukses menaklukkan tes ujian CPNS maupun PPPK.
Hal ini dibuktikan dari beberapa testimoni dari pengikut Kartika Satya pada setiap unggahannya di media sosial.
Banyak yang merasa terbantu dengan ilmu yang diberikan ibu satu anak itu. (esy/jpnn)
Kartika Satya mengungkap alasannya rajin berbagi ilmu dan informasi seputar CPNS PPPK di YouTube.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Honorer TMS Seleksi Administrasi PPPK Bakal Diberhentikan? Kepala BKN Beri Penjelasan
- Tidak Ada Ampun untuk PPPK Terlibat Asusila
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Pengangkatan PPPK Paruh Waktu Sudah Dijawab BKN, Honorer R1-R4 Bisa Tenang
- Hujan Lebat saat Pelantikan Ribuan PPPK 2024, Penanda Perjuangan Panjang Tak Sia-sia
- Kapan Pengisian DRH NIP PPPK Paruh Waktu? Jawaban Prof Zudan Makin Jelas
- Ultah ke-20, Youtube Meluncurkan Beragam Fitur Baru