Ini Alasan Kiai Said Aqil Maju Lagi Jadi Calon Ketum PBNU
Rabu, 08 Desember 2021 – 21:54 WIB

Calon Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) K.H. Said Aqil Siroj (tengah) memberikan keterangan pers usai bertemu dengan pengurus wilayah NU di Jakarta, Rabu (8/12/2021). Ketua Umum PBNU petahana, Said Aqil Siroj mengumumkan kesediaannya untuk maju sebagai calon Ketua Umum PBNU periode 2021-2026 di Muktamar Ke-34 NU, Lampung. ANTARA FOTO/Rivan Awal Lingga/aww.
Sepanjang kepemimpinan Kiai Said, yakni sejak 2010, NU telah mendirikan 43 perguruan tinggi.
PBNU akhirnya memutuskan Muktamar Ke-34 NU tetap dilaksanakan pada tanggal 23—25 Desember 2021 di Provinsi Lampung menyusul keputusan pemerintah menarik pemberlakuan PPKM level 3 di seluruh wilayah Indonesia pada masa libur Natal dan tahun baru.
Sejauh ini, terdapat dua kandidat kuat Ketua Umum PBNU yang bakal bersaing di Muktamar Ke-34 NU, yakni calon petahana K.H. Said Aqil Siroj dan K.H. Yahya Cholil Staquf yang saat ini menjabat sebagai Katib Aam PBNU. (antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Kiai Haji Said Aqil Siroj menyatakan sejumlah kiai sepuh memintanya kembali memimpin Pengurus Besar Nadhlatul Ulama (PBNU).
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Makna Idulfitri 1446 Hijriah: Momen Kebersamaan, dan Berbagi
- Danone Menjalin Kemitraan Strategis dengan PBNU
- Digelar Serentak, Khataman Al-Qur’an NU Global Akan Menggema di Seluruh Dunia, Targetkan Rekor MURI
- BPKH Temui Pengurus PBNU, Minta Dukungan Terkait Revisi UU Pengelolaan Keuangan Haji
- Prabowo Kembali Ingatkan Bawahannya, 5 Tahun Enggak Usah ke Luar Negeri
- Kapolri: Polri dan NU Berkolaborasi untuk Menjaga Keamanan Nasional