Ini Alasan Para Penyanyi Opening Asian Games Diminta Lipsync

Ini Alasan Para Penyanyi Opening Asian Games Diminta Lipsync
Ribuan penari melakukan koreografi arahan Denny Malik di Opening Ceremony Asian Games 2018. Foto: Chandra Satwika/Jawa Pos

c. Ada 7.000 earpiece wireless monitor untuk performer yang digunakan saat acara berlangsung.

Kostum

• Dynand Fariz merancang 50 kostum Garuda yang dikenakan pengawal kontingen. Tiap kostum beratnya 30 kg.

• Rinaldy A. Yunardi merancang 55 kostum penari kolosal di tiga segmen (earth, fire, dan energy of Asia).


Terungkap alasan mengapa para penyanyi di Opening Ceremony Asian Games 2018 diminta untuk lipsync.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News