Ini Alasan Reza Rahadian Terima Tawaran Webseries Layangan Putus
Minggu, 11 April 2021 – 16:47 WIB
Berangkat dari kisah viral di media sosial, lalu diangkat menjadi novel, kini Layangan Putus akan disajikan dalam format series.
Manoj Punjabi, produser MD Entertainment, mengatakan bahwa series ini akan dikemas berbeda dari kisahnya yang viral di media sosial itu.
Meskipun begitu, ceritanya akan tetap berlandaskan kisah nyata dari Layangan Putus tersebut.
"Kami hanya angkat karakter dan realitasnya saja ke series ini. Kalau ini dibilang cerita cinta segitiga, ya, ini sangat berbedalah," ujar Manoj Punjabi.
Rencananya, series itu akan mulai proses syuting pada 14 April 2021 dan akan tayang di WeTV serta iFlix nantinya. (mcr7/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Reza Rahadian mengungkap alasan menerima tawaran bermain dalam webseries Layangan Putus.
Redaktur & Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Nostalgia di NET11.11, Drama Legendaris hingga Parade Film MD Entertainment
- Daftar Pemain Pangku, Film yang Disutradarai oleh Reza Rahadian
- Lewat Pangku, Reza Rahadian Debut Sebagai Sutradara
- Sikap Reza Rahadian Dipuji Netizen dan Penggemar
- 3 Berita Artis Terheboh: Isi Chat Rachel Vennya Viral, Nikita Mirzani: Biang Kerok
- Tidak Sekadar Ikut-ikutan, Ayu Ting Ting Suarakan Peringatan Darurat