Ini Alasan SBY dan Prabowo Tetap Dipertahankan jadi Ketum

Ini Alasan SBY dan Prabowo Tetap Dipertahankan jadi Ketum
Susilo Bambang Yudhoyono dan Prabowo Subianto. Foto: istimewa

"Kami tentu tidak ingin korbankan masa depan kami demi regenerasi atau modernisasi," ujarnya.

Meski begitu, lanjut Muzani, Gerindra sepenuhnya sadar bahwa ketergantungan pada satu tokoh tidak mungkin bisa bertahan. Karena itu, pembinaan kader tetap dilakukan partai pimpinan Prabowo Subianto tersebut.

"Seseorang pasti suatu saat habis, paling tidak karena usia. Kami anggap sekarang proses transisi, sehingga ditinggalkan kami siap. Karena itu lapis kedua tugasnya siapkan sistem," pungkasnya. (dil/jpnn)


JAKARTA - Para elit partai politik mengaku sadar bahwa regenerasi penting bagi kelangsungan eksistensi mereka. Namun, untuk melakukannya bukan hal


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News