Ini Baju Renang Anti Hiu
Jumat, 19 Juli 2013 – 12:15 WIB
SYDNEY - Sebuah perusahaan riset Australia meluncurkan pakaian anti hiu pertama di dunia. Pembuatan baju ini berkiblat pada penemuan baru tentang cara mengelabui pengelihatan predator laut guna mencegah atau menghindari sebuah serangan.
Bekerja sama dengan University of Western Australia's (UWA) Oceans Institute, pengusaha Hamish Jolly dan Craig Anderson telah mengembangkan dua baris wetsuit yang dirancang untuk melindungi penyelam dan peselancar dari hiu.
Baca Juga:
"Ini didasarkan pada terobosan baru tentang sistem visioner untuk hiu ganas," kata Anderson seperti dilansir channelnewsasia (18/7).
Dijelaskannya, melalui sains pihaknya telah mampu mengimplementasikan bahan yang mampu membuat sistem penglihatan hiu kebingungan. Untuk mengaburkan pengelihatan hiu, Wetsuit ini dibuat dengan pola bergaris dan beberapa pola lainnya.
SYDNEY - Sebuah perusahaan riset Australia meluncurkan pakaian anti hiu pertama di dunia. Pembuatan baju ini berkiblat pada penemuan baru tentang
BERITA TERKAIT
- WhatsApp Menyiapkan Fitur Baru Transkripsi Pesan Suara
- Royale Technologies, Perusahaan Pembuat Ponsel Lipat Pertama di Dunia Bangkrut
- 3 Kreator Asal Surabaya Menjajal Teknologi AI di Oppo Find X8 Series, Ini Hasilnya
- AI Merdeka Lintasarta Percepat Adopsi Kecerdasan Buatan di Indonesia
- Gebuk Judol, Upaya Bersama memberantas Judi Online di Era Digital 5.0
- Threads Merilis Fitur Baru Secara Global, Silakan Dicoba