Ini Barang Seserahan yang Dikembalikan Ayu Ting Ting, Ada Handuk Hingga Tas
Selasa, 09 Juli 2024 – 04:11 WIB

Biduan dangdut Ayu Ting Ting. Foto: Instagram/ayutingting92
"Seserahannya itu ada make up, handuk, sepraii, parfum, tas, sepatu, alat mandi," kata Anindita, dikutip dari Intens Investigasi di YouTube, Senin (8/7).
Sementara itu, Ayu Ting Ting juga menyerahkan seserahan berupa alat salat dan makanan khas Betawi.
Sebelumnya, Ayu Ting dan Muhammad Fardhana mengakhiri hubungan asmara mereka pada akhir Juni 2024.
Padahal, mereka sudah berencana menggelar pernikahan pada November mendatang. (jlo/jpnn)
Berikut ini barang seserahan yang dikembalikan oleh Ayu Ting Ting kepada mantan tunangannya, Muhammad Fardhana.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Setelah Lebaran, Ayu Ting Ting Pilih Liburan ke Luar Negeri
- Persiapan Ayu Ting Ting Menjelang Lebaran, Dari Seragam Hingga THR
- Siap Goyang Kota Kelahiran, Ayu Ting Ting Bakal Gelar Konser Tunggal Perdana di Depok
- Begini Persiapan Ayu Ting Ting dan Keluarga Menjelang Idulfitri
- Video Dancenya Diunggah Ulang Jennie BLACKPINK, Ayu Ting Ting: Senang Banget
- Ayu Ting Ting Ungkap Tradisi Lebaran Versi Keluarga