Ini Bukan Hoaks, Jelang Imlek Apel China Mulai Diburu

Ini Bukan Hoaks, Jelang Imlek Apel China Mulai Diburu
Salah satu pedagang di Pasar Gede, Surakarta memperlihatkan apel bertuliskan huruf China, Senin (13/1). Foto: ANTARA/Aris Wasita

"Kalau untuk jeruk yang dipakai biasanya jenis jeruk santang. Harganya sama, Rp40.000/kg baik untuk jeruk maupun pir," katanya.

Meski demikian, berbeda dengan Jumadi, Sofiatun mengaku belum melayani banyak pembeli.

"Mungkin 3-4 hari jelang Imlek permintaannya akan meningkat. Kalau sekarang masih sedikit, paling baru 10 boks," katanya. (antara/jpnn)

Jelang perayaan Tahun Baru Imlek 2571/2020 buah impor mulai diburu konsumen untuk keperluan sembahyang dan dijadikan sebagai bingkisan.


Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News