Ini Bukan soal Vlog Kaesang yang Kontroversial, tapi Vlog Jokowi-Erdogan, Lihat!
Jumat, 07 Juli 2017 – 18:32 WIB

Foto: YouTube/#JKWVLOG Jumpa Kembali dengan Presiden Erdogan
Adapun di penghujung video, Erdogan kembali menyatakan kecintaannya kepada rakyat Indonesia. Dia juga mengapresiasi persatuan dan solidaritas yang ditunjukkan oleh para pemuda Indonesia yang dikenal di mata dunia.
Baca Juga:
"Saya sangat mencintai pemuda Indonesia yang menyatu dengan rakyat. Persatuan, kebersamaan, dan solidaritas masyarakat Indonesia, juga merupakan persatuan, kebersamaan, dan solidaritas bagi masyarakat Turki. Salam hangat dari Turki," tambahnya. (fat/jpnn)
Memanfaatkan video blog (vlog) makin melekat dengan keluarga Presiden Joko Widodo. Di saat publik cukup ramai memperdebatkan vlog putranya Kaesang
Redaktur : Adek
Reporter : Adek, M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Jangan Sepelekan Peringatan Ahli Hukum, Semua ASN Wajib Tahu, karena Sangat Mudah Memberhentikan PPPK
- Prabowo Utus Jokowi hingga Natalius Pigai Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus
- Soal Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi, Pengamat: Kegagalan Memaknai Demokrasi dan Cara Beroposisi yang Sehat
- Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Ketidaktegasan Prabowo Memimpin
- Sespimmen Menghadap ke Solo, Pengamat: Upaya Buat Jokowi Jadi Pusat Perhatian Publik
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben