Ini Cara Ahok Agar Pemprov DKI Terhindar dari Tunggakan
Minggu, 12 April 2015 – 07:09 WIB
"Soal kuitansinya segala macam, nyusul saja. Itu kan bisa diaudit. Lagipula PLN ini kan bukan punya swasta, tapi punya pemerintah," jelasnya.
Sebagaimana diberitakan, terdapat tunggakan listrik di 15 gedung milik pemprov yang mencapai Rp 134 miliar. Seharusnya, jumlah tersebut bisa dengan mudah diselesaikan melalui auto debit. Penunggakan itu disebabkan molornya pencairan APBD DKI 2015.(del/c15/ano)
JAKARTA – Pemprov DKI Jakarta akan menerapkan sistem auto debit untuk pembayaran telepon, air, listrik, dan internet (TALI) di seluruh gedung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS