Ini Cara Kerja Saringan Sungai Ala Anies, Bisa Jaring 52 Ton Sampah

- Saringan tahap 1
Berfungsi untuk menangkap sampah-sampah ukuran di atas 50 sentimeter, mengangkat dari badan air, menempatkannya di conveyor untuk dihancurkan menjadi ukuran kurang lebih 5 hingga 20 sentimeter.
- Saringan tahap 2
Berfungsi untuk menangkap sampah-sampah ukuran di atas 20 hingga 50 sentimeter, mengangkat dari badan air, menempatkannya di conveyor dan kemudian membawa ke mesin penghancur atau secondary crusher untuk dihancurkan menjadi ukuran kurang lebih 3 hingga 5 sentimeter.
- Pencacah tahap 1
Berfungsi untuk mencacah sampah berukuran besar (kayu, bambu, kasur, bekas bangunan, pertanian, dan lain-lain) menjadi ukuran 10 hingga 20 sentimeter.
- Pemisah sampah otomatis
Berfungsi untuk memisahkan sampah halus dan sampah kasar sebelum sampah dimasukan ke pencacah tahap 2.
Kepala Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta menyebutkan sistem saringan sampah badan air di aliran sungai Ciliwung memiliki kapasitas mesin 40 meter kubik per jam
- Wali Kota Jogja Minta Warga yang Buang Sampah Sembarangan Ditindak Tegas
- Tempat Pembuangan Akhir Kota Pekalongan Ditutup 6 Bulan, Ini Penyebabnya
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- H-5 Lebaran, Sungai Musi Mengalami Pasang Setinggi 3,4 Meter
- Wakil Ketua MPR Eddy Soeparno Dorong Revisi Undang-Undang Pengelolaan Sampah
- Sampah dari Jogja Sering Dibuang ke Klaten, DLH Jateng Langsung Perketat Patroli