Ini Cara Mencegah Hipertensi, Mudah dan Murah, Yuk Dicoba!
Pada 2017, InaSH melakukan Survey May Measurement Month yang diikuti oleh partisipan di perkotaan yang masih berusia muda dengan rata-rata berusia 43 tahun.
Survei tersebut menunjukkan hanya 52,5 persen penyandang hipertensi yang mengonsumsi obat penurun tekanan darah.
Untuk itu, Erwinanto mengimbau masyarakat untuk mengukur tekanan darah secara akurat.
Penderita hipertensi diminta untuk menurunkan tekanan darah tinggi dengan mengubah gaya hidup menjadi lebih sehat.
Orang yang tidak menderita hipertensi juga perlu menjaga pola hidup sehat sebagai upaya pencegahan.
"Pengendalian tekanan darah yang dilakukan akan berdampak hidup lebih lama karena peningkatan tekanan darah merupakan faktor risiko terjadinya penyakit jantung dan pembuluh darah (kardiovaskular), stroke, dan ginjal," pungkas Erwinanto. (mcr9/jpnn)
Ketua InaSH Erwinanto mengatakan Indonesia menjadi salah satu negara dengan prevalensi hipertensi yang tinggi dalam tiga dekade terakhir.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Dea Hardianingsih
- Cetak Rekor MURI, Detoslim Perkuat Posisi Sebagai Solusi Diet Aman
- 3 Khasiat Air Labu Siam Campur Madu, Sembelit Bakalan Ambyar
- 9 Makanan yang Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ginjal
- 7 Manfaat Makan Jeruk Bali, Deretan Penyakit Ini Bakalan Ogah Menyerang Anda
- Celebrity Fitness Rayakan 20 Tahun Ciptakan Kebugaran dan Kesehatan Masyarakat Indonesia
- 4 Khasiat Kacang Hijau, Sahabat Terbaik Penderita Penyakit Ini