Ini Cara Menghilangkan Bau Tak Sedap di Kabin Mobil, Mudah Kok

jpnn.com, JAKARTA - Kabin mobil beraroma tidak sedap atau bau sering menjadi permasalah paling menjengkelkan bagi setiap pengendara.
Selain itu, kabin yang bau juga bisa mengganggu pengendara, sehingga tidak nyaman ketika berada di dalam mobil.
Dilansir dari Suzuki Indonesia, Sabtu (29/1), untuk menghilangkan bau tak sedap itu cukup mudah.
Ada beberapa langkah yang bisa dilakukan oleh pemilik mobil ruang kabinya kembali wangi.
Berikut langkah-langkahnya:
1. Bubuk Kopi
Bubuk kopi bisa menghilangkan bau kabin mobil. Bahan tersebut dipastikan tersedia hampir di setiap rumah.
Caranya cukup mudah, yaitu dengan meletakkan bubuk kopi dalam wadah dan meletakkannya di bawah jok atau di tempat yang bau.
Biarkan semalaman. Kafein pada kopi akan menyerap asam sulfur penyebab bau tidak sedap.
2. Air Cuka
Kabin mobil beraroma tidak sedap atau bau sering menjadi permasalah paling menjengkelkan bagi setiap pengendara.
- Ahmad Dhani Buka Kopi Dewa 19, Tempat Nongkrong Bernuansa Musik
- Secangkir Kopi Sambut Pengunjung di Pavindo, World Expo 2025
- 3 Manfaat Kopi untuk Kulit yang Luar Biasa
- Dukung Pengembangan Kopi di Indonesia, Ibas: Majukan Hingga Mendunia
- 5 Khasiat Air Serai Campur Daun Kemangi, Ampuh Atasi Masalah Kesuburan Pasangan
- 6 Khasiat Air Kunyit Campur Serai, Ampuh Atasi Keputihan pada Wanita