Ini Cara Mudah Transfer Uang Lewat Handphone
Rabu, 15 Mei 2013 – 16:38 WIB
1. Bagi pelanggan Telkomsel
- registrasi TCASH di *828#
- untuk pelanggan Telkomsel prabayar harus melakukan upgrade menjadi pelanggan full service di GraPari terdekat. Adapun pelanggan KartuHalo otomatis menjadi pelanggan full service
- memiliki saldo TCASH
- semua tipe dan merek ponsel bisa digunakan di layanan ini
- untuk mengetahui layanan TCASH dapat dilakukan dengan cara ketik STATUS kirim ke 2828
- untuk syarat dan ketentuan pengiriman uang, yaitu maksimal pengiriman Rp 20 juta uang per bulan, Rp 1 juta per hari, Rp 1 juta per sekali kirim, dan minimal Rp 1.000 per sekali kirim.
- untuk pengiriman ke operator lain minimal Rp 10 ribu per sekali kirim
KINI anda tak perlu repot mendatangi atau mengantri di anjungan tunai mandiri (ATM) untuk mentransfer sejumlah uang atau untuk melakukan transaksi
BERITA TERKAIT
- Permudah Transaksi Logam Mulia, I Love Emas Resmi Hadir di Depok
- Selamat, Pertamina Raih Penghargaan Internasional Bidang Investor Relations
- Diaspora Loan BNI Bantu Pemilik Bakso Ini Kembangkan Bisnis di Seoul
- Gandeng 30 UMKM Binaan, DMI Gelar Festival Rumah Wirausaha Masjid
- 20 Unit Bus Listrik CKD Pertama dari VKTR & Karoseri Laksana Resmi Beroperasi, Layani Rute Ini
- Ini Capaian yang Diraih Pertamina Sepanjang 2024, Keren