Ini Cara Sederhana Terhindar Penyadapan
Sabtu, 22 Juni 2013 – 11:11 WIB
WASHINGTON -- Terbukanya skandal pemantauan komunikasi telepon dan Internet di Amerika Serikat telah menimbulkan banyak pertanyaan teknis, agar tidak disadap pihak lain. Pasalnya, pemerintah AS selama ini mengumpulkan "metadata", yang merupakan sumber informasi bagi intelijen.
Lantas, bagaimana agar data tersebut aman? Metadata adalah pola-pola panggilan telepon dan pesan-pesan internet, bukan substansi dari komunikasi-komunikasi tersebut.
Baca Juga:
Menurut laporan-laporan yang ada, mayoritas pesan-pesan surat elektronik yang dikirim dalam periode waktu spesifik disadap dan metadata tersebut disimpan untuk analisis lebih jauh.
"Metadata dapat menyediakan informasi berharga untuk layanan-layanan intelijen," ujar Bill Supernor, kepala teknologi pada perusahaan
keamanan Internet KoolSpan.
WASHINGTON -- Terbukanya skandal pemantauan komunikasi telepon dan Internet di Amerika Serikat telah menimbulkan banyak pertanyaan teknis, agar tidak
BERITA TERKAIT
- WhatsApp Menyiapkan Fitur Baru Transkripsi Pesan Suara
- Royale Technologies, Perusahaan Pembuat Ponsel Lipat Pertama di Dunia Bangkrut
- 3 Kreator Asal Surabaya Menjajal Teknologi AI di Oppo Find X8 Series, Ini Hasilnya
- AI Merdeka Lintasarta Percepat Adopsi Kecerdasan Buatan di Indonesia
- Gebuk Judol, Upaya Bersama memberantas Judi Online di Era Digital 5.0
- Threads Merilis Fitur Baru Secara Global, Silakan Dicoba