Ini Daftar Kebohongan Jessica Versi JPU
Selasa, 18 Oktober 2016 – 08:37 WIB

Terdakwa Jessica Kumala Wongso. Foto: dok jpnn
"Pihak penasihat hukum juga bilang tidak menerima bayaran. Juga tidak memberi bayaran kepada saksi, dalam hal ini memberikan uang fee kepada Beng Ong," tutur Melani.
Karenanya, JPU mempertanyakan pernyataan tim penasihat hukum terdakwa Jessica. Mereka mempertanyakan apa mungkin pengacara terdakwa Jessica juga sudah tertular kebohongan yang kerap dilakukan kliennya.
"Ini siapa yang berbohong. Apakah berbohong menular. Dalam hal ini, kuasa hukum tertular kebohongan terdakwa," tegas Melani. (Mg4/jpnn)
JAKARTA - Jaksa penuntut umum (JPU) perkara kematian Wayan Mirna Salihin mengklaim bahwa pleidoi yang disusun kubu Jessica Kumala Wongso merupakan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pengakuan Guru Ngaji Cabuli Santri di Tulungagung Bikin Naik Pitam
- Kantor KPU Buru Sengaja Dibakar, Motif Pelaku Tak Disangka
- Penemuan Mayat Wanita Tanpa Kepala Bikin Geger Warga Serang
- Oknum Polisi Aipda AD Dipecat Gegara Berbuat Asusila pada Ibu Mertua
- Curi Gardan Mobil Truk, Pria di Banyuasin Ditangkap Polisi
- Polsek Indralaya Tangkap Pelaku Penganiayaan di Ogan Ilir