Ini Deretan Kiper Terbaik di Dunia 2023

Dia adalah penjaga gawang utama di Manchester City. Kemampuannya melakukan save di setiap pertandingan the Citizen sudah tak perlu diragukan lagi.
Sayangnya, kiper timnas Brasil itu hanya menjadi kepercayaan kedua di Selecao setelah Alisson Becker. Brasil lebih mempercayakan Alisson Becker yang kini bermain untuk LIverpool.
3. Thibaut Courtois
Dia adalah penjaga gawang yang kini merumput bersama Real Madrid. Kiper berkebangsaan Belgia ini menjadi pilihan utama di timnas. Aksi penyelamatan tak terduga dengan lompatan tingginya kerap mengejutkan lawan.
Berbagai penghargaan sudah diraih. Tak salah jika Los Blancos tak mampu menggeser Courtois dari posisi penjaga gawang utama timnya.
Nah, itu tadi adalah 3 besar kiper terbaik di dunia 2023. Adakah jagoanmu di atas?
Data ini berdasarkan pencatatan penampilan seluruh kiper baik di level klub maupun level timnas. Hasil tertingginya adalah ketiga kiper tersebut. (flo/jpnn)
Berdasarkan pencatatan penampilan seluruh kiper baik di level klub maupun level timnas. Hasil tertingginya adalah ketiga kiper tersebut.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Cedera Pergelangan Kaki, Erling Haaland Bakal Absen Memperkuat Manchester City
- Chelsea Harus Bayar 5 Juta Pounds ke MU jika Batal Mempermanenkan Sancho
- MU Bakal Bangun Stadion Baru di Dekat Old Trafford, Berkapasitas 100 Ribu Penonton
- Declan Rice Selamatkan Arsenal dari Kekalahan di Kandang MU
- Liga Inggris: Manchester City Takluk 0-1 dari Nottingham Forest
- Nottingham Forest vs Man City, Pep Guardiola Sanjung Penampilan The Tricky Trees Musim Ini