Ini Dia 4 Calon Wakil Gubernur Kepri, Ada Anak dan Adik Almarhum Sani

Nurdin mengaku senang dengan empat figur calon wakil gubernur (Wagub) tersebut. Menurut dia, empat kandidat tersebut sama-sama memiliki peluang dan kapasitas untuk menjadi wakilnya. Namun dia menyerahkan proses pemilihan wagub tersebut sepenuhnya kepada DPRD Kepri.
"Semuanya (bagus)," tuturnya.
Disinggung soal lamanya proses penetapan wakil gubernur, Nurdin menganggapnya wajar. Sebab ada mekanisme dan prosedur yang harus dilewati. "Bukan saya yang menentukan, tapi partai," ujarnya.
Seperti diketahui, Nurdin Basirun yang awalnya menjabat wakil gubernur akhirnya dilantik sebagai Gubernur Kepri pada 25 Mei 2016 menggantikan almarhum Muhammad Sani. Namun hampir enam bulan berlalu, Nurdin belum memiliki wakil. (ska/ray/jpnn)
BATAM - Kekosongan kursi wakil gubernur Kepri yang cukup lama dalam waktu dekat akan segera terisi. Pasalnya, Gubernur Kepri, Nurdin Basirun,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus