Ini Dia 6 Warung Bebek Goreng Paling Recommended di Surabaya

5.Bebek Goreng Tugu Pahlawan
Jika Anda suka kuliner bebek yang digoreng kering plus sambel korek. Nah, di sini tempatnya. Warung kaki lima yang terletak di seberang Tugu Pahlawan itu memang menawarkan sensasi makan bebek yang berbeda. Untuk membelinya, Anda terkadang harus berdiri antri. Nggak mau antri? Ya makan ala prasmanan dengan berdiri.
Selain bebek yang digoreng kering, ada satu ciri khas dari bebek seharga Rp 20 ribu perporsi plus nasi itu. Yakni taburan serundeng atau serbuk kelapa yang bercitarasa asin gurih.
6.Bebek Goreng Wachid Hasyim
Berbeda dengan bebek goreng Tugu Pahlawan, bebek goreng Wachid Hasyim yang ada di ujung jalan Jemursari itu justru digoreng tidak terlalu kering. Sehingga dagingnya masih terasa juicy. Di tempat ini juga Anda akan menemui bumbu khas berwarna kuning gelap. Rasanya, hmmmm. Maknyus kalau kata pak Bondan Winarno.
Jika ditanya kuliner apa yang paling khas dari Surabaya, sontak orang banyak menyebut bebek goreng. Ya, jauh sebelum ekspansi ke Jakarta dan daerah
- Hari Kartini, Perempuan Bangsa Gelar Diskusi Literasi Digital
- 7 Cara Mudah Mengonsumsi Seledri untuk Detoks Tubuh yang Perlu Anda Ketahui
- 7 Manfaat Rutin Mengonsumsi Jamu Tradisional untuk Kulit yang Bikin Kaget
- Perayaan Hari Bumi, Carla Skin Clinic Buktikan Kepedulian Terhadap Lingkungan
- Waspada, Ini 5 Bahaya Mengerikan Menggunakan Herbal Secara Langsung ke Kulit
- 3 Manfaat Air Kayu Manis Campur Daun Serai, Baik untuk Kesuburan Wanita