Ini Dia Beberapa Produk Yang Mengandung Alkohol

jpnn.com - Dalam kegiatan sehari-hari, terkadang banyak sekali bahan ataupun produk yang perlu digunakan untuk mendapatkan hasil yang sempurna.
Namun ada beberapa yang diantaranya mengandung bahan-bahan yang berbahan dasar dari alkohol.
Berikut ini beberapa produk yang mengandung alkohol, seperti dilansir laman India Times, Selasa (24/11).
1. Ekstrak vanilla
Ada alasan mengapa Anda menempatkan hanya beberapa tetes ekstrak vanili di makanan penutup. Apakah Anda tahu bahwa di beberapa ekstrak vanili, tingkat alkohol yang terkandung didalamnya mirip dengan yang ditemukan di vodka dan gin?
2. Sanitisers tangan
Sanitisers tangan yang mengandung alkohol, lebih efektif dalam membunuh mikroorganisme dari sabun. Tingkat alkohol dalam sanitisers tangan bervariasi antara 60 persen dan 85 persen. Ada juga sanitisers bebas alkohol, tetapi mereka tidak seefektif yang berbasis alkohol.
3. Obat batuk
Obat batuk biasanya mengandung 10 sampai 40 persen alkohol. Oleh karena itu disarankan untuk mengambil dosis sesuai saran dokter.
Dalam kegiatan sehari-hari, terkadang banyak sekali bahan ataupun produk yang perlu digunakan untuk mendapatkan hasil yang sempurna. Namun ada beberapa
- Paramount Petals Gencarkan Gerakan Sehat dan Cerdas bagi Anak Usia Dini hingga Lansia
- Tip Mempersiapkan Libur Lebaran Berkesan Bareng Keluarga
- Cegah Bibir Kering Saat Puasa dengan 5 Cara Alami Ini
- 4 Manfaat Jintan Hitam Campur Madu, Ampuh Obati Asma
- Akhirnya Diluncurkan, DRX Token Jadi Solusi Berantas Produk Palsu
- 3 Manfaat Salak, Cegah Tumbuhnya Sel Kanker Prostat