Ini Gebrakan Viva Medika Memperkuat Layanan Kesehatan, Harga Lebih Terjangkau

Karyawan dapat memperoleh perawatan kesehatan yang cepat dan mudah diakses.
Juga membantu mencegah penyebaran penyakit dan menjaga kesehatan karyawan, sehingga membantu meningkatkan produktivitas karyawan.
Rudy menambahkan bahwa Viva Medika dengan pengalamannya menangani perusahaan Jepang, hotel bintang 5, dan beberapa maskapai melakukan penanganan kesehatan yang lebih personal.
Tenaga medis di In-house Clinic akan lebih familiar dengan kondisi dan kebutuhan kesehatan karyawan.
"Itu dapat membantu tenaga medis dalam memberikan perawatan kesehatan yang lebih personal dan efektif untuk karyawan," terangnya.
Selain itu, dapat meningkatan loyalitas karyawan, dan menjadi salah satu bentuk dukungan dan perhatian dari perusahaan terhadap kesehatan dan kesejahteraan karyawan.
Dari sisi digital, Viva Medika juga menyediakan pelayanan konsultasi dokter melalui apps secara gratis kepada karyawan perusahaan.
"Aplikasi Viva medika dapat diunduh di Playstore ataupun IOS," pungkas Rudy. (esy/jpnn)
Ini gebrakan Viva Medika memperkuat layanan kesehatan kepada masyarakat, harga lebih terjangkau
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Mesyia Muhammad
- Solikhati Lega, JKN Tanggung Semua Biaya Operasi Patah Tulang Anaknya
- Begini Skenario Evakuasi Warga Gaza versi Presiden Prabowo
- BPJS Kesehatan Jamin Layanan Kesehatan Komprehensif Bagi Ibu Hamil
- BNI Hadirkan Layanan Kesehatan di Posko Mudik Malang
- Keren, BPJS Kesehatan Siapkan Layanan Gratis bagi Pemudik
- Inovasi Digital Permudah Akses Informasi Medis Terverifikasi