Inilah Hal yang Perlu Dibangun Agar Tidak Terdampak Hoaks Selama Pandemi

Adapun digital skills ialah kemampuan individu dalam memahami, mengetahui, dan menggunakan perangkat keras serta piranti lunak dalam kehidupan sehari-hari.
Sementara itu, digital culture ialah kemampuan individu membaca, menguraikan, dan membangun wawasan kebangsaan dalam kehidupan sehari-hari.
Kemudian digital ethics ialah kemampuan individu dalam menyadari, mencontohkan, menyesuaikan diri, merasionalkan, mempertimbangkan, dan mengembangkan tata kelola digital dalam kehidupan sehari-hari.
BACA JUGA: Janda Muda Ini Kerap Meresahkan Warga, Hanya Bisa Pasrah Saat Disergap Polisi
Selanjutnya digital safety ialah kemampuan individu mengenali, mempolakan, menganalisis, menimbang, dan meningkatkan kesadaran keamanan digital dalam kehidupan sehari-hari. (ast/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Kepala Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) Jakarta Smart City Yudhistira Nugraha menyebut ketergantungan masyarakat dengan gawai makin tinggi selama pandemi COVID-19.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
- Hoaks Titiek Puspa Meninggal Dunia, Inul Daratista Ungkap Kondisinya
- IRT di Inhu Mengaku Dibegal, Saat Diselidiki Polisi, Ternyata
- Mahasiswa Imbau Masyarakat Jangan Terprovokasi Hoaks di Medsos
- Akademisi Sebut Hoaks Hambat Perkembangan Generasi Indonesia Emas 2045
- Minta Pengusutan Hoaks Tendensius ke Kapolri, PP GPA: Jika Dibiarkan Memicu Konflik
- Hanya Demi Popularitas, Konten Kreator Asal Malaysia Buat Informasi Palsu