Ini Imbauan Kemenag Kepada Calon Jamaah Haji!

Ini Imbauan Kemenag Kepada Calon Jamaah Haji!
450 Jamaah Haji Asal Jambi Tiba di Bandara Sultan Thaha Ilustrasi by:

Dengan begitu diharapkan tidak ada lagi yang paspornya ketinggalan. Karena nanti akan dikumpulkan dan dikelompokkan menjadi satu di Kemenag.

Sementara itu, Kepala Divisi Imigrasi Kantor Wilayah Kemenkumham Jatim Lucky Agung Bilarto mengatakan, saat ini pengurusan paspor oleh CJH masih terus berlangsung.  Bahkan sejak tiga bulan yang lalu, pengurusan paspor sudah dilakukan.

“Memang belum seluruh CJH mengurus paspor. Tapi sebagian besar telah mengurusnya,” ujar Lucky.

Dari data yang diungkapkan, sudah sekitar 50 persen CJH yang mengurus paspor. Pihaknya menyediakan loket khusus pengurusan paspor di kantor imigrasi.

Tak hanya itu, beberapa kantor imigrasi juga mengerjakan paspor haji pada SabtuMinggu demi mempercepat proses keluarnya paspor.

“Di Madiun malah sudah selesai semua paspor CJH. Kalau Surabaya, saya rasa sudah 50 persen,” tandas Lucky. (bae/nur)


Kementerian Agama Surabaya, Jawa Timur mengimbau calon jemaah haji (CJH) untuk segera mengurus paspor bagi yang belum punya.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News