Ini Jalur Khusus jadi PNS, Persaingan tak Ketat
Jumat, 27 Maret 2015 – 06:01 WIB

PNS. Foto: dok.JPNN
Rekrutmen tahun lalu pun, kata Supriadi, berjalan sukses. Buktinya, dari catatan seleksi CPNS tahun lalu, 1.395 alumnus SM3T ikut mendaftar tes jalur khusus tersebut. Hasilnya, 1.224 orang dinyatakan lulus.
Meski, akhirnya hanya 809 orang yang berhasil terserap lantaran ketersediaan formasi di daerah yang tidak sesuai dengan minat para pendaftar. Jadi, banyak yang harus gugur.
Dari peserta yang terserap, 60 persen merupakan lulusan pendidikan guru sekolah dasar (PGSD). Mereka mulai aktif mengajar pada 1 April 2015 di wilayah Papua, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, serta Aceh. ’’Seluruh SK dan NIP sudah siap. Mereka siap diberangkatkan,’’ ungkapnya. (mia/c5/sof)
JAKARTA – Ini kabar baik bagi para lulusan program Sarjana Mengajar di Daerah Terdepan, Terluar, dan Tertinggal (SM3T). Kementerian Riset,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bareskrim Bongkar Peredaran 38 Kg Sabu-Sabu Jaringan Malaysia-Indonesia di Riau
- Doktor Cumlaude Trimedya Dorong Optimalisasi Pengelolaan Barang Sitaan
- Libur Paskah, Polisi Siapkan Skema Lalu Lintas Urai Kemacetan di Jalur Puncak & Lembang
- Pakar Hukum UI Nilai KPK Terkesan Targetkan untuk Menjerat La Nyalla
- Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Dukung Industrialisasi Pedesaan Sebagai Model Nasional
- Nono Sampono: PIK 2 Terbuka untuk Semua Agama, Ini Wajah Toleransi Indonesia