Ini Kata Liam Gallagher Soal Fans-nya di Indonesia
Senin, 15 Januari 2018 – 15:17 WIB

Liam Gallagher. Foto: Rolling Stones
Tampil selama 90 menit, Liam Gallagher berhasil membayar janji setelah konsernya di Jakarta sempat ditunda. Lagu yang dibawakannya semalam di antaranya, Rock N Roll Star Morning Glory, Wall of Glass, Cigarettes and Alcohol, Wonderwall, dan lainnya. (ded/JPC)
Penampilan Liam Gallagher semalam tidak hanya berkesan bagi penonton. Namun, mantan vokalis Oasis itu juga merasa senang bisa tampil di tanah air
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Codeblu Diperiksa, Ayu Ting Ting ke Rumah Sakit
- Berencana Jenguk Nikita Mirzani Besok, Razman Nasution Ingin Berpesan Begini
- Sebuah Pesan dari Baim Wong untuk Paula Verhoeven
- Suami Ratna Galih Terancam Pailit, Aset Pribadi Bisa Disita
- Rayakan 25 Tahun, demajors Siapkan Beragam Persembahan Spesial
- Bernadya Segera Gelar 'Untungnya, Untungnya Malaysia Tour 2025'