Ini Klasemen Akhir F1 2014
jpnn.com - ABU DHABI- Ambisi Lewis Hamilton menjuarai balapan Formula 1 2014 tercapai. Itu terjadi setelah Hamilton sukses memetik kemenangan pada balapan seri terakhir di Abu Dhabi, Minggu (23/11) malam WIB.
Kemenangan itu membuat Hamilton berhak mengoleksi 50 angka. Pasalnya, F1 memang menerapkan sistem double points dalam balapan yang dilangsungkan di Sirkuit Yas Marina itu.
Dengan tambahan 50 angka, Hamilton mengoleksi 384 poin. Nasib sial dialami sang rekan setim Nico Rosberg. Digadang-gadang bisa menjegal Hamilton, Rosberg ternyata malah finish di urutan ke-13.
Alhasil, Rosberg tetap berada di urutan kedua klasemen akhir dengan koleksi 317 angka. Sementara, posisi ketiga dihuni pembalap Red Bull, Daniel Ricciardo yang membukukan 238 angka. (jos/jpnn)
Klasemen akhir F1 2014 (10 Besar):
1 Lewis Hamilton (Mercedes) --- 384
2 Nico Rosberg (Mercedes) --- 317
ABU DHABI- Ambisi Lewis Hamilton menjuarai balapan Formula 1 2014 tercapai. Itu terjadi setelah Hamilton sukses memetik kemenangan pada balapan seri
- Carlo Ancelotti: Mbappe hanya Perlu Bekerja Keras, Terus Berjuang
- Update Ranking FIFA: Timnas Indonesia Menempel Vietnam
- Port FC Depak Pemain Asal Brasil, Bek Persib Ini Tetap Waspada
- Sang Juara Dunia MotoGP 2024 Jajal Motor RS-GP, Bos Aprilia: Bakal Menggila
- ACL 2: Kejar Target Juara Grup, Port FC Berambisi Kalahkan Persib
- Jejak Persib di Thailand, Maung Bandung Bisa Curi 3 Poin dari Port FC?