Ini Komposisi Satgassus Kejagung
Kamis, 08 Januari 2015 – 14:47 WIB

Ini Komposisi Satgassus Kejagung
Jaksa Agung Muda Pidana Khusus Kejagung R Widyo Pramono mengatakan, tugas pokok Satgassus adalah memberantas tindak pidana korupsi secara simultan baik yang terjadi di pusat maupun daerah.
"Ini kan suatu greget yang sangat positif. Satgassus yang sudah diseleksi, sudah terpilih ini diharapkan mampu dapat untuk menyelesaikan itu semua," katanya di Kejagung, Kamis (8/1). Mereka ditugaskan untuk menangani kasus lama maupun baru. (boy/jpnn)
JAKARTA - Satuan Tugas Khusus Penanganan dan Penyelesaian Perkara Tindak Pidana Korupsi Kejaksaan Agung resmi dibentuk, Kamis (8/1). Jaksa Agung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?