Ini Kondisi Bus Persib Setelah Diserang The Jak
Sabtu, 22 Juni 2013 – 17:17 WIB
JAKARTA - Pelatih Persib Bandung Djajang Nurjaman menyesalkan aksi penyerangan bus Persib yang dilakukan suporter Persija Jakarta. Akibat penyerangan tersebut sejumlah pemain Persib terluka akibat terkena serpihan kaca bus (22/6).
"Semua pemain kami luka. Firman Utina luka di lututnya, Hariono dan van Dijk terkena serpihan kaca," kata Djadjang Nurjaman via telepon, Sabtu
Baca Juga:
Sebelum berangkat ke stadion, pemain Persib menginap di Hotel Kartika Chandra Kirana Jakarta. Namun saat akan menuju stadion, bus yang mereka tumpangi tiba-tiba diserang The Jakmania.
"Mereka sudah mengepung kami di dekat Hotel Kartika Candra. Dalam perjalaan mereka menimpuki bus dengan batu. Kondisi bus hancur parah bahkan, hampir dibakar," ucap Djajang Nurjaman. (abu/jpnn)
JAKARTA - Pelatih Persib Bandung Djajang Nurjaman menyesalkan aksi penyerangan bus Persib yang dilakukan suporter Persija Jakarta. Akibat penyerangan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Apa Target Timnas Indonesia di Piala AFF 2024?
- PSBS Biak Luar Biasa, Lihat Klasemen Liga 1
- Manchester City Dihajar Tottenham 4 Gol Tanpa Balas
- Celta Vigo vs Barcelona Berakhir Imbang, Barca Gagal Kembali ke Jalur Kemenangan
- Mengintip Peluang Jonatan Christie dan Sabar/Reza Juara China Masters 2024
- Hasil Laga Manchester City Vs Tottenham Hotspur Bikin Gempar