Ini Lho Uang yang harus Dikumpulkan Si Bule Cantik untuk Menikah dengan WNI
jpnn.com - BAYU Kumbara, pria asal Sumatera Barat dan Jennifer Brocklehurst, bule cantik asal Inggris harus bekerja keras untuk mengumpulkan uang demi bisa melangsungkan pernikahan. Ya, keduanya harus menikah dengan adat Minang yang dikenal cukup menghabiskan banyak uang.
Jen, sapaan akrab Jennifer berangan-angan bisa mengumpulkan dana sampai GBP 2.500 (poundstreling) atau sekitar Rp 52 juta demi bisa menikah dan menjadi pendamping Bayu.
Namun meski sudah berkerja keras bersama sang calon suami, target itu tak terpenuhi. Dia hanya bisa mengumpulkan GBP 1.500. Tapi di menit-menit akhir keduanya bisa mengumpulkan uang yang diharapkan. Keduanya pun menikah di Sumatera Barat, Sabtu (8/8).
Ya, Bayu dan Jen-sapaan akrab Jenifer-memang dua manusia yang berasal dari dua budaya yang sangat berbeda. Bayu adalah pria asal Padang yang merupakan alumnus Universitas Andalas 2007, Jurusan Antropologi. Dia bekerja di Authentic Sumatra- Ricky's Beach House, Lembaga Perlindungan Anak Sumatera Barat dan Ruandu Foundation.
Sedangkan Jen adalah perempuan asal Inggris.
BAYU Kumbara, pria asal Sumatera Barat dan Jennifer Brocklehurst, bule cantik asal Inggris harus bekerja keras untuk mengumpulkan uang demi bisa
- Kejari Batam Tahan 2 Tersangka Korupsi Pengelolaan Anggaran RSUD Embung Fatimah
- Terduga Pelaku Penembakan Warga di Nagan Raya Ditangkap Polisi
- Masa Jabatan Selesai, Tabrani Resmi Melepas Tugas Pjs Wali Kota Tangsel
- Gunung Semeru Erupsi Lagi, Tinggi Letusan 600 Meter
- Ungkap Kasus TPPO, Polres Muara Enim Bekuk 1 Tersangka
- Pj Gubernur Jateng Dampingi Wapres Silaturahmi dengan 3 Ribu Nasabah PNM Mekaar