Ini Makanan Khas Lebaran Sandiaga Uno

jpnn.com, JAKARTA - Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno jug memiliki makanan kuliner favorit saat Lebaran. Makanan-makanan ini biasanya yang kerap dinantikan Sandi saat Lebaran tiba.
"Kalau saya adalah rendang dan sayur kodok buatan mertua," kata Sandi di Ancol, Jakarta Utara belum lama ini.
Sandi menambahkan, untuk ayam opor, dirinya sangat menyukai masakan buatan sang ibunda Rachmini Rachman Uno. Namun untuk rendang, Sandi mengaku sangat menyukai masakan istrinya Nur Asia Uno.
Mengenai Lebaran kali ini, Sandi mengaku sang ibunda tidak memasak. Karena itu, Sandi merayakan dan mencicipi makanan di kediaman mertua.
"Karena ibu tidak masak, jadi kembali jatuh kepada mertua tercinta," tandas Sandi.(tan/jpnn)
Karena ibu tidak masak, jadi (pilihan makanan) kembali jatuh kepada mertua tercinta.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
- Program Si Iklas Besutan Sandiaga Uno Hadirkan Pelatihan Kedua, Diikuti 50 Peserta
- PIK2 Diserbu 500 Ribu Wisatawan Selama Libur Lebaran 2025
- Pengguna MyPertamina Meningkat Pada Periode Satgas Ramadan dan Idulfitri 2025
- Booth Camilan Sehat dan Aktivitas Seru Warnai Jalur Mudik 2025
- Mudik Lebaran 2025, KAI Group Angkut 29.170.705 Penumpang
- Lebaran 2025 Menceritakan Keresahan, Ekonom Nilai Perlu Evaluasi Ekonomi