Ini Nih Rahasia Teh Chamomile untuk Kesehatan
Selasa, 27 Desember 2016 – 21:39 WIB

Chamomile tea. Foto: Livestrong.com
Glycine merupakan asam amino yang mampu mengurangi nyeri otot dan kram dan juga menenangkan saraf.
5. Peningkatan kesehatan usus
Senyawa antiinflamasi alami chamomile juga bisa membantu untuk mengendurkan otot-otot perut.
6. Kontrol diabetes
Ada juga beberapa bukti bahwa indeks glikemik rendah dari chamomile bersama dengan berbagai antioksidan dan flavonoid bisa membantu orang-orang dengan diabetes lebih baik dalam mengelola kadar gula darah mereka dan mengendalikan fluktuasi glukosa dalam tubuh.
7. Melawan kanker
Teh chamomile bisa membantu memperlambat atau bahkan mengurangi pertumbuhan sel kanker, membalikkan pertumbuhan abnormal dan membantu mengurangi risiko kanker.
Ini semua berkat kombinasi ampuh flavonoid dan antioksidan.
JPNN.com--Bunga chamomile kini dikenal oleh banyak orang. Chamomile adalah tanaman obat yang memiliki bunga mirip dengan aster, pada bagian intinya
BERITA TERKAIT
- Redakan Nyeri Asam Lambung dengan Mengonsumsi 3 Teh Ini
- 10 Minuman yang Bantu Anda Mudah Tidur Nyenyak Setiap Malam
- Atasi Sakit Tenggorokan dengan Mengonsumsi 4 Jenis Teh Ini
- 5 Jenis Teh yang Ampuh Redakan Sakit Perut dengan Mudah
- 5 Teh Herbal yang Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes
- Turunkan Berat Badan dengan Mengonsumsi 5 Teh Herbal Ini