Ini Penyebab Anggota Persepi Berbondong-Bondong Keluar
"Enggak ada urusannya dengan sengketa Lembaga lain. Murni alasan internal organisasi," ujar Adi.
Tak berhenti sampai di situ, Voxpol Center Research and Consulting kemudian menyatakan diri keluar dari Persepi. Voxpol menyatakan keluar dengan melayangkan surat pengunduran diri dari keanggotaan Persepi.
"Melalui surat ini, kami Voxpol Center Research and Consulting menyatakan keluar dari keanggotaan Perkumpulan Survei Opini Publik Indonesia (Persepi)," demikian bunyi suratnya.
Hal ini kemudian dibenarkan oleh Dorektur Eksekutif Voxpol, Pangi Syarwi Chaniago. Pangi mengatakan Voxpol telah keluar dari Persepi.
"Benar," balas Pangi singkat ketika diminta konfirmasi terkait keluarnya Voxpol dari Persepi.(mcr10/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Perhimpunan Survei Opini Publik Indonesia (Persepi) mendadak jadi perhatian publik. Hal ini lantaran tiga anggotanya keluar dari organisasi tersebut.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
- Soal Persija atau Persib, Ridwan Kamil Samakan Dirinya Seperti Shin Tae Yong
- Ridwan Kamil Lakukan Kontrak Politik dengan Pengusaha Real Estate, Ada 3 Poin
- Ijeck Curiga Pelemparan Batu ke Mobil Bobby Nasution Pascadebat Direncanakan
- Ratu Dewa-Prima Salam Hadirkan Aplikasi Kelakar, Jurus Jitu Atasi Keluhan Warga
- Tri Adhianto-Harris Bobihoe Masih Unggul di Pilwalkot Bekasi Versi LKPI
- PERSEPI Dinilai Tak Objektif, Lembaga Survei Kredibel Berbondong-bondong Keluar