Ini Penyebab Lampu Motor Sering Putus

Ini Penyebab Lampu Motor Sering Putus
Lampu utama motor. Foto: Suzuki

Pada motor lama bagian karet rumah lampu mulai kehilangan kelenturannya atau menjadi keras dan mudah retak.

Longgarnya karet rumah lampu tersebut memudahkan air untuk masuk ke dalamnya. Lebih berbahaya lagi jika air masuk ke dalam reflektor.

Akibatnya adalah lampu motor mudah putus.

2. Korsleting pada kabel

Kabel pada sistem kelistrikan motor cukup rumit dan sering menjadi penyebab lampu motor sering putus.

Alasannya kabel yang dipasang mengalami korsleting. Akibatnya Anda akan sering membeli lampu baru karena arus yang terlalu tinggi merusak lampu.

Bagian kabel lampu mungkin saja ada yang putus sehingga harus diperbaiki.

Menelusuri bagian mana kabel yang rusak kemudian menggantinya adalah satu-satunya cara untuk memperbaiki.

3. Kerusakan pada dudukan lampu

Lampu motor tidak hanya dinyalakan pada malam hari, tetapi juga pagi dan siang hari.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News