Ini Penyebab Lion Air Rute Tarakan-Jakarta Gagal Berangkat
ATC Bandara Juwata Luruskan Informasi
Jumat, 09 Januari 2015 – 22:40 WIB

Ini Penyebab Lion Air Rute Tarakan-Jakarta Gagal Berangkat
Saat ini, ATC di Tarakan memiliki petugas sebanyak 12 orang dan telah memenuhi kualifikasi internasional.
“Kami dididik secara khusus di sekolah penerbangan Indonesia di Curug, ada juga yang dari lulusan Akademi Teknik dan Keselamatan Penerbangan (ATKP) Medan, ATKP Makassar dan ATKP Surabaya,” tegasnya.
ATC Tarakan melaksanakan dua pelayanan yaitu pelayanan ADC di tower dan APP (Approach Control Office).
“Peralatan kami sudah standar internasional,” pungkasnya.(ddq/ris/jpnn)
TARAKAN - Informasi yang beredar di beberapa media bahwa cancel flight di Bandara Juwata Tarakan pada Jumat (9/1) pagi disebabkan tidak dikeluarkannya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Ada Temuan Ulat di Menu MBG, Wali Kota Semarang Bentuk Tim Khusus
- SMB II Palembang Raih Penghargaan Bandara Terbaik di ASQ Awards 2024
- Detik-Detik Penumpang KA Ciremai Terperosok di Rel Stasiun Semarang Poncol
- Tanam 1.000 Bibit Pohon di Kawasan Waduk Logung Kudus, Taj Yasin Ingatkan Perawatan
- Komitmen Gubernur Herman Deru Bantu Perbaikan Jalan dan Bangun RTLH di Ogan Ilir