Ini Penyebab PDIP Gagal Kuasai DPR

Jokowi diharapkan bisa lebih berhati-hati dan memetik pelajaran dari kegagalan Megawati. Jangan sampai PDIP dan Megawati justru merontokkan citranya sebagai pemimpin pro-rakyat. "Orang bersimpati pada Jokowi sehingga PDIP bisa meraih kemenangan. Jokowi bisa jadi presiden tanpa PDIP tapi PDIP tidak akan meraih kemenangan tanpa Jokowi," tegasnya.
Karena itu Budyatna mengingatkan Jokowi, untuk memilih para menteri yang menurutnya pantas dan mampu bukan karena tekanan PDIP dan Megawati. "Tentunya dengan kekalahan ini maka para elite PDIP akan berebutan masuk kabinet, karena di DPR mereka sudah tidak dapat tempat. Ini harus disikapi dengan benar. Jangan sampai karena tekanan Megawati misalnya, Jokowi menempatkan Puan Maharani yang juga putri Megawati untuk menduduki posisi jabatan menteri yang strategis. Jangan sampai hal seperti ini justru menghilangkan kepercayaan masyarakat pada Jokowi," pungkasnya.(fas/jpnn)
JAKARTA - Pengamat politik dari Universitas Indonesia, Muhammad Budyatna mengatakan, aksi beberapa kader PDIP naik ke meja pimpinan sidang paripurna
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi