Ini Penyebab Wali Kota Lapor Soal KBS ke KPK
Minggu, 19 Januari 2014 – 14:04 WIB

Ini Penyebab Wali Kota Lapor Soal KBS ke KPK
Inti permasalahan KBS sebenarnya ada pada konflik kepengurusan. Diduga konflik tersebut membuat berbagai intrik seperti kematian satwa terjadi.
Risma, panggilan akrab Tri Rismaharini, menjelaskan bahwa pihaknya melaporkan berbagai permasalahan yang ada di KBS kepada KPK. Terutama berdasar hasil audit KBS oleh Universitas Airlangga (Unair). "Saya sedang kumpulkan data-datanya," paparnya saat ditemui di Rumah Sakit Darmo kemarin. (idr/end/mas)
SURABAYA - Banyak persoalan yang tengah merundung Kebun Binatang Surabaya. Selain banyaknya hewan yang mati, salah satu persoalan yang paling penting
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas