Ini Perkembangan Terbaru Kasus Suap Djoko Tjandra di Kepolisian, Satu Jenderal Belum Ditahan
Senin, 31 Agustus 2020 – 13:24 WIB
Dari kasus itu, Bareskrim sudah menahan Djoko Tjandra dan Brigjen Prasetijo Utomo. Sementara Tommy Sumardi dan Irjen Napoleon belum ditahan.
Kemudian di kasus dugaan pemalsuan surat jalan, Bareskrim menetapkan Djoko Tjandra, Brigjen Prasetijo Utomo dan Anita Kolopaking sebagai tersangka. Semua tersangka di kasus surat palsu ini dilakukan penahanan oleh Bareskrim. (cuy/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Bareskrim Polri terus mengusut kasus dugaan suap di balik terhapusnya red notice atas nama Djoko Tjandra.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- BNSP Terima Anugerah Pendorong Sertifikasi Kompetensi dari Bareskrim Polri
- Aliansi Mahasiswa di Batam Laporkan Amsakar Achmad ke Bareskrim Polri, Ini Masalahnya
- Bea Cukai dan Bareskrim Polri Bongkar Penyelundupan Narkotika di Perairan Aceh Tamiang
- Sesuai Perintah Presiden & Kapolri, Bareskrim Bongkar Judi Online Jaringan Internasional
- Penyelundupan Ratusan Ribu Benih Bening Lobster di Kepri Digagalkan, Bea Cukai Ungkap Ini
- Kasus Video Syur Oknum Guru dan Siswi MAN di Gorontalo, Brigjen Desy Beri Asistensi