Ini Pesan SBY di Hari Anak Nasional
Rabu, 23 Juli 2014 – 23:28 WIB
jpnn.com - JAKARTA - Rakyat dan khususnya anak-anak Indonesia hari ini (Rabu, 23/7) merayakan Hari Anak Nasional yang diperingati setiap 23 Juli.
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) berharap, lewat perayaan yang bertujuan menghormati hak-hak anak ini, dapat dimanfaatkan dengan baik.
"Selamat Hari Anak Nasional, terus belajar dengan gigih dan raih prestasi," kata Kepala Negara lewat akun twitter @SBYudhoyono, Rabu (23/7).
Baca Juga:
"Negara menunggu karya dan pengabdian kalian menuju masa emas Indonesia," demikian SBY
Di Indonesia, Hari Anak Nasional diperingati setiap 23 Juli sesuai dengan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 1984 tanggal 19 Juli 1984. (rus/rmo/jpnn)
JAKARTA - Rakyat dan khususnya anak-anak Indonesia hari ini (Rabu, 23/7) merayakan Hari Anak Nasional yang diperingati setiap 23 Juli. Presiden Susilo
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kediaman Hasto Digeledah KPK, Said PDIP Singgung Asas Praduga Tak Bersalah
- Biaya Ibadah Haji Turun, Sekjen PKB: Kualitas Pelayanan Jangan Menurun
- PB Perkumpulan Gastroenterologi Indonesia Berpartisipasi Dalam Pembangunan Kesehatan
- Agung Laksono Kritik Proses Pemilihan Ketum PMI
- Puluhan Ribu Konten Promosi Produk Kecantikan dan Makanan Ilegal Dihapus
- Kementerian Bertambah, ASN Belum Dipindahkan ke IKN dalam Waktu Dekat