Ini Profil Singkat 4 Peserta Semifinal Liga Champions
Kamis, 12 April 2018 – 09:57 WIB
![Ini Profil Singkat 4 Peserta Semifinal Liga Champions](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/watermark/2018/04/12/peserta-semifinal-liga-champions-201718-liverpool-real-madrid-bayern-muenchen-dan-as-roma-foto-marca.jpg)
Peserta semifinal Liga Champions 2017/18, Liverpool, Real Madrid, Bayern Muenchen dan AS Roma. Foto: marca
Liverpool
Ranking UEFA: 25
Musim ini: Main 10, menang 6, seri 4, kalah 0
Top skor: Mohamed Salah, Roberto Firmino (8 gol)
Semifinal terakhir: 2007/08, kalah dari Chelsea 3-4
Untuk pertama kalinya dalam sejarah semifinal Liga Champions, diisi wakil dari Jerman, Inggris, Italia dan Spanyol.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Hasil Liga Champions: Bertabur Skor Tipis
- Man City Dipermalukan Real Madrid, Pep Guardiola Frustrasi
- Juventus vs PSV: Si Nyonya Tua Menang Tipis 2-1
- Ancelotti Sebut 8 Pemain setelah Real Madrid Pukul Man City
- Pengakuan Guardiola setelah Man City Dipukul Real Madrid
- Hasil & Jadwal Leg I Playoff ke 16 Besar Liga Champions