Ini Rekomendasi Tempat Buka Puasa dengan Hidangan Khas Thailand
Selasa, 02 April 2024 – 15:31 WIB
Dia sempat mencoba kuliner di restoran yang menghadirkan koki asil Thailand, itu untuk berbuka puasa bersama kolega.
"Bisnis kuliner dan entertaiment saat ini tumbuh pesat. Banyak inovasi yang dilakukan untuk meningkatkan pelayanan dan menarik pengunjung. Ini patut diapresiasi," kata Nicolas Kesuma. (jlo/jpnn)
Restoran Kamlai yang berada di Pacific Place lantai 5 ini menghadirkan hidangan khas Thailand.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Ikawiga Gelar Buka Puasa Bersama dan Santuni 1.000 Anak Yatim dan Kaum Duafa
- BAZNAS Salurkan Ribuan Paket Ramadan Buka Puasa di 11 Wilayah
- BAZNAS dan TNI AL Gelar Buka Puasa Bersama Ojol dan Masyarakat Pesisir
- BAZNAS Sediakan Ribuan Makanan di Pengungsian Banjir Demak dan Kudus
- Anak Zaskia Adya Mecca Tak Suka Buka Puasa di Luar Rumah, Ini Alasannya
- Arab Saudi Hibahkan 20 Ton Kurma untuk Buka Puasa Rakyat Indonesia