Ini Resep Panglima Agar TNI dan Polri Kompak
Selasa, 03 November 2015 – 21:55 WIB

Panglima TNI Jenderal TNI Gatot Nurmantyo memeriksa pasukan upacara Wisuda 800 Prajurit dan Bhayangkara Akademi TNI dan Akpol, di Lapangan Upacara Sapta Marga Akmil Magelang, Jawa Tengah, Selasa (3/11). FOTO: DOK. Puspen TNI
Wisuda Taruna dan Taruni tersebut berdasarkan Keputusan Panglima TNI Nomor Kep/899/XI/2015 tentang pengangkatan prajurit Taruna/Taruni Akademi TNI Tahun Anggaran 2015, dan Keputusan Gubernur Akpol Nomor Kep/126/X/2015 tentang Kelulusan Diksar Integrasi Kemitraan Akademi TNI dan Akpol serta kenaikan pangkat dari Calon Bhayangkara Taruna menjadi Bhayangkara Dua Taruna Akpol Angkatan ke-50 tahun 2015.(fas/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA – Panglima TNI Jenderal TNI Gatot Nurmantyo mengatakan pendidikan mengandung arti sebuah kebersamaan, kekompakan, rasa setia kawan,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bareskrim Bongkar Peredaran 38 Kg Sabu-Sabu Jaringan Malaysia-Indonesia di Riau
- Doktor Cumlaude Trimedya Dorong Optimalisasi Pengelolaan Barang Sitaan
- Libur Paskah, Polisi Siapkan Skema Lalu Lintas Urai Kemacetan di Jalur Puncak & Lembang
- Pakar Hukum UI Nilai KPK Terkesan Targetkan untuk Menjerat La Nyalla
- Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Dukung Industrialisasi Pedesaan Sebagai Model Nasional
- Nono Sampono: PIK 2 Terbuka untuk Semua Agama, Ini Wajah Toleransi Indonesia