Ini Rute Kirab Juara Arema Cronus
Senin, 04 April 2016 – 20:18 WIB
jpnn.com - MALANG - Para penggawa dan manajemen Arema Cronus siap-siap dikirab oleh para pendukungnya, Aremania.
Itu dilakukan setelah Arema juara Piala Bhayangkara.
Dari info Aremania, rute kirab juara nantinya akan melewati sebelas jalan di wilayah kota Malang.
Mau tahu tropi itu akan diarak melewati jalan mana saja? Mari kita baca rute kirab juara di bawah ini. (dkk/jpnn)
Ini Rute Kirab Juara Arema Cronus
Jalan Saptorenggo - Jalan Mangliawan - Jalan LA Sucipto - Jalan Ahmad Yani - Jalan Letjend S. Parman - Jalan Letjend Sutoyo - Jalan Jakgung Suprapto - Jalan Basuki Rahmad - Jalan Merdeka Utara - Jalan Merdeka Timur - Finish di Pendopo Kab Malang dan dijamu Presiden Kehormatan Arema, Rendra Kresna.
Baca Juga:
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kepemimpinan Nurdin Halid di Pelti Dapat Dukungan Penuh, Tepis Isu Munaslub
- Pelita Jaya Bungkam Dewa United Banten dengan Mengandalkan 2 Pemain Asing
- Kembali jadi Pelatih Everton, David Moyes Punya Tugas Berat
- Agenda Terdekat Patrick Kluivert Setelah Tiba di Indonesia
- Budi Setiawan Ingatkan STY: Ikhlaslah dan Jangan Alihkan Perhatian
- Sergio van Dijk: Kluivert Rendah Hati & tidak Arogan