Ini Starter PSM vs Persita, Siapa Bakal Terpeleset?

Ini Starter PSM vs Persita, Siapa Bakal Terpeleset?
Tim PSM Makassar sebelum bertanding di semifinal Piala Menpora melawan Persija Jakarta, di Stadion Manahan Solo, Minggu (18/4) malam (ANTARA/Bambang Dwi Marwoto)

PSM

Hilman Syah (gk); Adam Mitter, Ganjar Mukti, Zulkifli Syukur, Abdul Rahman; Manda Cingi, M Arfan, Pluim; Rizky Eka, Anco Jansen, Golgol Mebrahtu

Persita

Dhika Bhayangkara (gk); Dedi Gusmawan, Agung Prasetyo, Mohammad Toha; Sin Yeong Bae, Andre Prakoso, Ricky Ariansyah, Kasim Botan; Miftahul Hamdi, Ahmad Nur Hardianto, Alta Ballah

PSM vs Persita Tangerang bakal menjadi laga yang seru antara dua tim lini tengah. Siapa yang akan meraup poin penuh?


Redaktur : Natalia
Reporter : Muhammad Amjad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News