Ini Starting XI Semen Padang vs Persija

jpnn.com - PADANG - Persija Jakarta langsung memaksimalkan skuat saat menantang tuan rumah Semen Padang dalam lanjutan ISC A 2016 di Stadion Agus Salim, Padang, Sabtu (3/9) malam.
Djibril Coulibaly, eks striker Persib Bandung, langsung dimainkan untuk memperkuat lini serang Macan Kemayoran.
Sementara itu, Semen Padang juga menurunkan pemain anyar mereka asal Bosnia, Muamer Svraka.
Siapa yang lebih bagus? Menarik ditunggu, racikan pelatih anayar Persija Mamak Al Haddad akan beradu dengan racikan Nilmaizar. (dkk/jpnn)
Semen Padang : Jandia Eka (gk); Hengki Ardiles, Cassio Francisco, Handi Ramdhan, Novan Sasongko, Irsyad Maulana, Vendry Mofu, Muamer Svraka, Riko Simanjuntak, Marcel Sacramento, M Nur Iskandar
Persija Jakarta : Andritany Ardhiyasa (Gk), Andik Rendika Rama, Gunawan Dwi Cahyo, Willian Pacheco, Ismed Sofyan, Amarzukih, Hong Soon Hak, Ade Jantra, Ramdani Lestaluhu, Djibril Coulibaly, Novri Setiawan
PADANG - Persija Jakarta langsung memaksimalkan skuat saat menantang tuan rumah Semen Padang dalam lanjutan ISC A 2016 di Stadion Agus Salim, Padang,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Pebulu Tangkis Pelapis Pelatnas Unjuk Gigi di Singapura
- Liga 1: Taktik 'Parkir Bus' Madura United Buat Persib Kesulitan Mencetak Gol
- PSSI Putuskan Nasib Indra Sjafri Hari Ini
- Everton vs MU, Setan Merah Terhindar dari Kekalahan
- Korea Tak Gentar Bermain di Antara 8 Ribu Penggemar Timnas Basket Indonesia
- Liga 1: Respons Pelatih Madura United Setelah Menahan Imbang Persib Bandung