Ini Strategi BNI Untuk Capai Target
Rabu, 13 Januari 2016 – 07:14 WIB

Direktur Utama PT Bank Negara Indonesia Tbk Achmad Baiquni (tengah) bersama jajaran direksi. Foto : Dok Jawa Pos
Dengan strategi cross selling yang diterapkan di anak-anak perusahaan, otomatis anak perusahaan BBNI dapat pula menjual produk dari induk kepada nasabah anak perusahaan. Begitu pun sebaliknya. Selama ini kontribusi anak perusahaan pada laba BBNI baru 2-3 persen.
Untuk fee based income, cukup banyak transaksi yang sejalan dengan perkembangan e-channel. BBNI ke depan juga mulai proaktif meningkatkan trade finance karena potensi kekuatan di beberapa tahun sebelumnya berada pada transaksi trade finance.
Selain itu, untuk memaksimalkan kinerja yang positif, perseroan akan berupaya menurunkan rasio kredit bermasalah (NPL) di kisaran 2,7-2,8 persen. Per Juni tercatat di kisaran 3 persen, lalu September turun 2,7 persen sampai 2,8 persen. ''Akhir tahun di kisaran angka itu, ini masih dihitung,'' paparnya. (dee/c15/oki/pda)
JAKARTA - Prediksi ekonomi yang lebih baik daripada tahun lalu membuat perbankan cukup optimistis menghadapi 2016. Direktur Utama PT Bank Negara
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang